z-logo
open-access-imgOpen Access
Identifikasi Jenis Tumbuhan Obat di Kecamatan Doreng Kabupaten Sikka
Author(s) -
Anastasia a Lelo,
S Mansur
Publication year - 2020
Publication title -
spizaetus
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2722-869X
pISSN - 2716-151X
DOI - 10.55241/spibio.v1i2.9
Subject(s) - traditional medicine , medicine
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis-jenis tumbuhan obat tradisonal yang ditemukan di Kecamatan Doreng Kabupaten Sikka. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Terdapat 21 jenis tumbuhan obat tradisional yang digunakan oleh hattra dalam menyembuhkan berbagai jenis penyakit. Dari 21 jenis tumbuhan tersebut ada 3 jenis tumbuhan obat yakni keru, padu api dan nitaruntarun yang tidak dapat dideskripsikan karena tumbuhan obat ini sangat langka. Jenis-jenis tumbuhan obat yang ditemukan di Kecamatan Doreng Kabupaten Sikka yaitu patikan kebo, jambu biji, jombang, tembeleken, susuruhan, tempuyung, awar-awar, prasman, rumput mutiara, bluntas, jambu, antana geude, daun jintan, leng-lengan, kumis kucing, tomat, daun sirih dan jarak merah. Kata kunci: Identifikasi, Sikka, Tumbuhan Obat

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here