z-logo
open-access-imgOpen Access
Perkembangan Koperasi Di Indonesia Dalam Menghadapi Tantangan Revolusi Industri 4.0 di Era Globalisasi
Author(s) -
Nabila Edyliana Putri,
Arjuna Rizaldi
Publication year - 2021
Publication title -
transekonomika
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2809-7866
pISSN - 2809-6851
DOI - 10.55047/transekonomika.v1i6.85
Subject(s) - humanities , political science , sociology , philosophy
Permasalahan dalam penelitian ini adalah dalam perkembangannya di era globalisasi koperasi semakin memiliki banyak tantangan.  Hal tesebut terjadi karena perubahan gaya hidup generasi milenial yang begitu cepat dan tidak menentu (disruptif), akibat perkembangan teknologi informasi, robotic, artifical intelligence, transportasi, dan komunikasi yang sangat pesat. Metode penelitian ini menggunakan metode studi kepustakaan (library research). Data yang ada dan yang dianalisis ialah data sekunder yang berasal dari berbagai sumber seperti buku maupun artikel jurnal. Dan selama ini, menurut status koperasi dalam sistem perekonomian Indonesia, koperasi mendapat dukungan pemerintah. Hasil kajian menggambarkan bahwa Adanya perkembangan teknologi, informasi, komunikasi dan perubahan  gaya serta pola pikir masyarakat seharusnya tidak menjadi sebuah ancaman bagi koperasi, justru koperasi harus menangkap dampak positif dari perkembangan tersebut sehingga dampak positif yang menjadi peluang koperasi untuk meningkatkan perannya dalam pembangunan ekonomi bangsa dalam revolusi industri 4.0 di era globalisasi.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here