
Pengaruh Budaya Organisasi Semangat Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Pegawai
Author(s) -
Sinta Veronika Htb
Publication year - 2021
Publication title -
transekonomika
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2809-7866
pISSN - 2809-6851
DOI - 10.55047/transekonomika.v1i2.25
Subject(s) - business administration , mathematics , humanities , business , art
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pengaruh Budaya Organisasi, Semangat Kerja, dan Kepuasan kerja terhadapproduktivitas kerja pegawai pada Dinas pemberdayaan Masyarakat Kelurahan, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak KotaSibolga. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai pada Dinas pemberdayaan Masyarakat Kelurahan, Pemberdayaan Perempuan danPerlindungan Anak Kota Sibolga yaitu sebanyak 42 orang. Dalam penelitian ini metode yang digunakan dalam menganalisis data adalah analisa statistikdeskriftif. Hasil penelitian menunjukan budaya organisasi secara parsial berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap kinerja pegawai;semangat kerja secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktivitas pegawai