z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT RESINDO, JAKARTA SELATAN
Author(s) -
Sarah Dwi Kusmiyatun,
Sonny Sonny
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal renaissance
Language(s) - Slovenian
Resource type - Journals
eISSN - 2621-0746
pISSN - 2527-564X
DOI - 10.53878/jr.v6i1.139
Subject(s) - psychology , humanities , art
Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui: 1) Pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT Resindo, Jakarta Selatan, 2) Pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja karyawan PT Resindo, Jakarta Selatan, 3) Pengaruh lingkungan kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Resindo, Jakarta Selatan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitaif dengan sampel penelitian ini adalah 55 orang yang seluruhnya adalah karyawan PT Resindo, Jakarta Selatan. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang telah diuji validitas dan realibilitasnya. Hasil penelitian menemukan bahwa: 1) Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT Resindo, Jakarta Selatan. 2) Disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja karyawan pada PT Resindo, Jakarta Selatan. 3) Lingkungan kerja dan disiplin kerja memiliki pengaruh positif dan slimutan terhadap kinerja karyawan pada PT Resindo, Jakarta Selatan.Kata Kunci: Lingkungan Kerja, Disiplin Kerja, Kinerja Karyawan

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here