
Kata Pengantar
Author(s) -
Dewan Redaksi
Publication year - 2020
Publication title -
patra widya: seri penerbitan penelitian sejarah dan budaya/patra widya
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2598-4209
pISSN - 1411-5239
DOI - 10.52829/pw.310
Subject(s) - humanities , art
Edisi Jurnal Patrawidya volume 21 No. 3, Desember 2020 memuat 6 artikel dalam bidang sejarah dan budaya. Keenam artikel tersebut adalah: 1) Asketisme Perempuan Jawa dalam Bayang Hedonisme Priayi Surakarta (Abad XIX-awal Abad XX), karya Adi Putra Surya Wardhana dan Fiqih Aisyatul Farokhah; 2) Menambang Kali Brantas: dari Krisis Menuju Jalan Keluar, karya Nawiyanto, dkk.; 3) Pela, Gandong dan Plural Social Capital:Analisis Kapasitas Modal Sosial dalam Membangun Integrasi Sosial Masyarakat Ambon, karya Bambang Hendarta Suta Purwana; 4) Tak Selalu Menjadi “Dari Timur ke Barat”: Model Basalla dan Pengetahuan Pertanian di Hindia belanda, karya Irawan Santosa Suryo Basuki; 5) Kultus Hanuman: Pembawa Hujan dalam Naskah Merapi Merbabu, karya Sumarno, dkk.; 6) NGÈNGÈR (Suatu Model Pendidikan Karakter), karya Mudjijono.