z-logo
open-access-imgOpen Access
Dampak Pandemi Covid 19 terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Perempuan
Author(s) -
Leni Marpelina,
Resmiyati Yunus
Publication year - 2021
Publication title -
jantra (yogyakarta)/jantra
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2715-0771
pISSN - 1907-9605
DOI - 10.52829/jantra.v16i1.123
Subject(s) - humanities , political science , philosophy
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak pandemi Covid-19 terhadap kehidupan social ekonomi perempuan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif analisis, yaitu dengan menganalisis dampak pandemi Covid-19 terhadap kehidupan sosial ekonomi perempuan. Data berupa studi literatur. Studi literatur yang dikumpulkan dari beberapa jurnal, buku, dan berita terkait dampak pandemic terhadap kehidupan perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pandemi Covid-19 memiliki setiap dampak yang signifikan terhadap kehidupan perempuan. Ada tiga dampak utama yang menjadi beban hidup dan berpotensi menimbulkan stres. Sementara itu, secara sosial perempuan Indonesia baik public maupun domestic memiliki peran yang signifikan dalam mendukung dan meningkatkan kondisi ekonomi dan sosial. Meski mendapat risiko sosial yang lebih besar di masa pandemi, perempuan bias menjadi garda terdepan menyelamatkan ketahanan ekonomi rumah tangga, dengan berbagai kegiatan yang bias dilakukan sebagai upaya meneguhkan kehidupan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here