z-logo
open-access-imgOpen Access
Pemodelan Proses Bisnis PMB Menggunakan Pendekatan Berorientasi Objek berbasis Prototyping dengan Metodologi RAD
Author(s) -
Yasmiati Yasmiati,
Suwarni Suwarni,
Desmiwati Desmiwati,
Andi Susilo
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal teknologi informasi
Language(s) - Bosnian
Resource type - Journals
eISSN - 2623-1700
pISSN - 1693-3672
DOI - 10.52643/jti.v7i1.1401
Subject(s) - computer science , humanities , art
Kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) merupakan tahapan awal seorang calon mahasiswa masuk ke perguruan tinggi. Aplikasi Sistem penerimaan mahasiswa baru menjadi bagian yang penting dalam mendukung layanan yang maksimal kepada calon mahasiswa. Studi ini menganalisis proses bisnis dengan pemodelan fungsional. Metodologi Rapid Application Development (RAD) berbasis Prototyping kami gunakan dalam pengembangan sistem dengan pendekatan berorientasi objek. Disain riset secara spesifik menguraikan empat tahap yaitu identifikasi, pemodelan, dokumentasi, dan terakhir verifikasi dan validasi proses bisnis dan model fungsionalnya. Riset ini menunjukkan bahwa proses bisnis dan model fungsional dapat secara optimal selaras dengan kebutuhan fungsional sistem.    Kata kunci: PMB, proses bisnis, pemodelan fungsional, RAD, dan Prototyping 

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here