z-logo
open-access-imgOpen Access
Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kualitas Sumber Daya Manusia dalam Mewujudkan Kualitas Penatausahaan Pelaporan Keuangan Pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Garut
Author(s) -
Gugun Geusan Akbar,
Rika Kartika
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal publik: jurnal ilmiah bidang ilmiah administrasi negara/jurnal publik
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2579-9266
pISSN - 1412-7083
DOI - 10.52434/jurnalpublik.v13i1.8
Subject(s) - business administration , physics , business
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kualitas Sumber Daya Manusia dalam Mewujudkan Kualitas Penatausahaan Pelaporan Keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Garut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksplanasi dengan teknik evaluasi. Sampel populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 75 orang Kepala Sub Bagian Keuangan di Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Garut. Hasil Pengujian terhadap hipotesis utama menunjukan hasil positif dan signifikan sehingga dapat disimpulkan bahwa pemanfaatan teknologi informasi berpengaruh terhadap kualitas sumberdaya manusia dalam mewujudkan kualitas penatausahaan pelaporan keuangan pada SKPD Kabupaten Garut, kemudian variabel pemanfaatan teknologi informasi berpengaruh terhadap kualitas penatausahaan pelaporan keuangan dan variabel kualitas sumber daya manusia berpengaruh terhadap kualitas penatausahaan pelaporan keuangan pada SKPD Kabupaten Garut

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here