z-logo
open-access-imgOpen Access
KOMUNIKASI MATEMATIKA TERTULIS SISWA BERKEMAMPUAN MATEMATIKA RENDAH DALAM PEMECAHAN MASALAH SOAL HOTS BERDASARKAN JENIS KELAMIN
Author(s) -
Arezqi Tunggal Asmana
Publication year - 2020
Publication title -
inspiramatika : jurnal inovasi pendidikan dan pembelajaran matematika/inspiramatika: jurnal inovasi pendidikan dan pembelajaran matematika
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2579-9061
pISSN - 2477-278X
DOI - 10.52166/inspiramatika.v6i1.1954
Subject(s) - humanities , physics , mathematics , philosophy
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan komunikasi matematika tertulis siswa berkemampuan matematika rendah dalam pemecahan masalah soal HOTS berdasarkan jenis kelamin. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan data utama tentang keakuratan, kelengkapan, dan kelancaran komunikasi matematika tertulis berupa kata-kata tertulis. Subjek penelitian adalah 2 siswa berkemampuan matematika rendah kelas XI MIPA MAN 1 Lamongan yang terdiri dari satu siswa laki-laki dan perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya sedikit perbedaan komunikasi matematika tertulis siswa laki-laki dengan perempuan pada kelancaran informasi yang disampaikan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here