z-logo
open-access-imgOpen Access
Service Quality terhadap Word Of Mouth dan Dampaknya Terhadap Pembentukan Brand Image Perguruan Tinggi di Tangerang Raya
Author(s) -
Tessa Handra
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal cafetaria
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2721-0553
DOI - 10.51742/akuntansi.v2i2.358
Subject(s) - humanities , brand image , mathematics , psychology , art , business , advertising
Metode yang dilakukan pada penelitian ini menggunakan tipe penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sumber data yang digunakan adalah data primer, dan populasi pada penelitian ini adalah mahasiswa dan alumni yang kuliah di perguruan tinggi wilayah Tangerang Raya, dikarenakan jumlah mahasiswa dan alumni yang cukup besar dan kurang diketahui jumlah tepatnya, maka penulis menggunakan 100 sampel yang terdiri dari alumni dan mahasiswa di perguruan tinggi yang terletak di Tangerang Raya.Hasil dari penelitian ini adalah : 1). Service quality terhadap word of mouth signifikan akan tetapi pengaruhnya tidak terlalu besar hanya 21,3%, 2). Word of mouth yang adalah sebagai variable penghubung pada penelitian ini, juga menunjukkan hasil yang signifikan terhadap Brand image, akan tetapi hanya menunjukan pengaruh yang juga kecil yaitu sebesar 24,7%, 3). Ketika dilkukan uji langsung antara service quality terhadap brand image, memiliki pengaruh yang sedikit lebih baik yaitu 28,1%.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here