z-logo
open-access-imgOpen Access
Analisis Sikap Dosen Terhadap Pembelajaran Online Pada Masa Pandemi Covid-19
Author(s) -
Mellyna Eka Yan Fitri,
Lucy Chairoel,
Lasty Yosi Hastini
Publication year - 2022
Publication title -
jurnal ekonomi and bisnis dharma andalas/jurnal ekonomi dan bisnis dharma andalas
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2527-3469
pISSN - 1693-3273
DOI - 10.47233/jebd.v24i1.361
Subject(s) - psychology , humanities , mathematics education , art
This study aims to provide an overview of the difficulties experienced by lecturers and find out the benefits felt by lecturers when carrying out online learning. Based on The Theory of Planned Behavior and Technology Acceptance Model, this research was conducted qualitatively on lecturers of S1 Management at Dharma Andalas University. There was 18 sample of Lecturers of Management Program in Dharma Andalas University. The results showed that the general problem felt was the availability of infrastructure, and the lack of creativity of the lecturers in the learning process, some lecturers did not feel the benefits of online learning. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran mengetahui kesulitan yang dialami dosen  dan mengetahui manfaat yag dirasakan oleh dosen ketika melaksanakan pembelajaran daring. Dengan didasarkan pada The Theory of Planned Behavior dan Technology Acceptance Model, penelitian ini dilakukan secara kualitatif pada dosen S1 Manajemen Universitas Dharma Andalas. Terdapat 18 partisipan dari dosen S1 Manahemen dan hasilnya menunjukkan bahwa permasalahan umum yang dirasakan adalah ketersediaan prasarana, dan kurangnya kreativitas dosen dalam proses pembelajaran, sebagian dosen tidak merasakan manfaat dari pembelajaran online.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here