
Pengaruh Kredit Usaha Rakyat (KUR) dan Kinerja UMKM dalam Meningkatkan Ekonomi Kerakyatan pada UMKM yang Bergerak di Bidang Usaha Kue Ladu (Arai Pinang) yang Ada di Pariaman
Author(s) -
Syahril Syahril
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal ekonomi and bisnis dharma andalas/jurnal ekonomi dan bisnis dharma andalas
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2527-3469
pISSN - 1693-3273
DOI - 10.47233/jebd.v23i1.198
Subject(s) - agricultural science , business , business administration , environmental science
Micro, Small and Medium Enterprises are very helpful for the community in overcoming unemployment. This study aims to analyze the phenomenon in the field about the number of underdeveloped MSMEs due to a lack of business capital and a shortage of skilled workers. The research was conducted using total sampling technique with a sample of 12 SMEs engaged in snacks Ladu (Kue Arai Pinang) available in Pariaman. The data analysis technique used multiple linear regression analysis. with the independent variable People's Business Credit (KUR) (X1) and the performance of MSMEs (X2). The dependent variable (Y) is an increase in the people's economy. The data analysis technique in this study used the t test partially and the F test simultaneously. The results of this research show that simultaneously the People's Business Credit (KUR) and the Performance of MSMEs have a significant effect on the Improvement of the People's Economy. While partially KUR has a significant effect on increasing the populist economy in Pariaman. Meanwhile, the performance of MSMEs does not have a significant effect on improving the people's economy in Pariaman.
ABSTRAK
Usaha Mikro Kecil Menengah sangat membantu masyarakat dalam penanggulang pengangguran. Penelitian ini ditujukan menganalisa fenomena dilapangan tentang banyaknya UMKM yang kurang berkembang akibat kekurangan modal usaha dan kekurangan tenaga terampil. Penelitian dilakukan dengan teknik total sampling dengan sampel 12 UMKM yang bergerak pada makanan ringan Ladu (Kue Arai Pinang) yang ada di Pariaman. Teknik Analisa data menggunakan analisis regresi linear berganda. dengan variabel bebas Kredit Usaha Rakyat (KUR) (X1) dan kinerja UMKM (X2). Variabel terikat (Y) adalah Peningkatan ekonomi kerakyatan. Teknik analisa data pada penelitian ini menggunakan uji t secara parsial dan uji F secara simultan. Uji t digunakan untuk melihat pengaruh KUR terhadap Peningkatan ekonomi rakyat secara parsial dan untuk melihat pengaruh kinerja UMKM terhadap peningkatan ekonomi kerakyatan di UMKM ladu (kue aria pinang ) pada UMKM yang ada di Pariaman. Begitu juga dengan uji f dimana Kredit Usaha Rakyat (KUR) dan Kinerja UMKM berpengaruh signifikan terhadap Peningkatan Ekonomi Kerakyatan secara bersama-sama atau secara simultan. Sedangkan secara parsial KUR berpengaruh signifikan terhadap Peningkatan ekonomi Kerakyatan di Pariaman. Sedangkan Kinerja UMKM tidak berpengeruh signifikan terhadap Peningkatan ekonomi kerakyatan di Pariaman.