
Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian di Forum Jual Beli Online Studi Pada Mahasiswa STMIK GICI Batam
Author(s) -
Joko Setiawan
Publication year - 2017
Publication title -
jursima (jurnal sistem informasi dan manajemen)/jursima: jurnal sistem informasi dan manajemen
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2541-576X
pISSN - 2338-1523
DOI - 10.47024/js.v5i1.22
Subject(s) - humanities , business administration , physics , mathematics , political science , business , philosophy
Ditinjau dari tujuannya, penelitian ini termasuk dalam penelitian dasar karena penelitian ini merupakan penelitian di bidang akademik yang mengarah pada pengembangan teori dan tidak menekankan pada pemecahan masalah. Jika ditinjau dari permasalahannya, penelitian ini termasuk dalam penelitian kausal-komparatif (causal comparative research) , karena penelitian ini meneliti pengaruh antara Keputusan Pembelian (Y) dengan Trust (X1) , ease of use (X2) , Information Quality (X3), Website Quality (X4), dan Product Quality (X5). Kata kunci: Keputusan pembelian, Trust, ease of use, iformation quality, website quality, projrct quality