
Monitoring Penggunaan Daya Listrik Satu Fasa
Author(s) -
David Fernando
Publication year - 2020
Publication title -
msi transaction on education/msi transcation on education
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
eISSN - 2721-4893
pISSN - 2716-4713
DOI - 10.46574/mted.v1i4.41
Subject(s) - physics , humanities , operating system , computer science , art
Listrik sudah menjadi kebutuhan dasar setiap orang. Peralatan rumah tanggan dengan menggunakan listrik telah menjadi kebutuhan dasar manusia saat ini. Dibutuhkan alat monitoring agar diketahi berapa besar daya yang digunakan. Alat yang dirancang untuk memonitor ini membutuhkan sensor arus, sensor tegangan, serta arduino. Untuk pembuatan aplikasi monitoring ini menggunakan visual studio dan parameter yang diukur dapat dilihat menggunakan microsoft excel. Sensor arus yang digunakan adalah sensor SCT-013 yang berfungsi untuk mendeteksi berapa besar arus yang mengalir. Untuk sensor tegangan menggunakan sensor ZMPT101B yang berfungsi mendeteksi tegangan. Serta dibutuhkan arduino untuk mengolah data yang didapat. Hasilnya dapat ditampilkan pada PC atau laptop. Dari hasil pengujian yang didapat melalui pengukuran nilai yang didapat bisa disesuaikan melalui pengkalibrasian pada sensor arus dan sensor tegangan. Penggunaan daya pada peralatan listrik rumah tangga perlu diketahui berapa besar daya yang telah digunakan untuk mengatur pengelolaan penggunaan daya yang dioperasikan setiap harinya.