z-logo
open-access-imgOpen Access
STRATEGI MENINGKATKAN DAYA SAING EKONOMI PRODUK UMKM DAN WISATA BERBASIS DIGITAL BUSINESS DI DESA CIHIRUP, KECAMATAN CIAWIGEBANG, KABUPATEN KUNINGAN
Author(s) -
Robi Awaluddin,
Yasir Maulana
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal abdimas bina bangsa
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2722-9394
pISSN - 2722-936X
DOI - 10.46306/jabb.v1i1.5
Subject(s) - humanities , business , geography , art
Cihirup adalah desa di kecamatan Ciawigebang, Kuningan, Jawa Barat, Indonesia, Cihirup merupakan Desa yang paling ujung dari Kecamatan Ciawigebang bagian utara yang menjadi pusat perbatasan antara Kabupaten Kuningan dan Kabupaten Cirebon. Masyarakatnya sendiri mayoritas petani, selain itu penggunaan bahasa dan tradisinya pun masih kental terhadap bahasa dan tradisi sunda. Setelah survey ke lapangan, Di desa cihirup memiliki produk siomay kering, kremes ubi, nugget ayam, tahu hingga rintisan objek pariwisata bangong. Namun, perlu diketahui bahwa banyaknya wirausaha di desa cihirup tidak serta-merta menambah penghasilan masyarakat. Kegiatan wirausaha dilaksanakan dengan sangat tradisional, akses pemasaran terbatas hanya di dalam desa dan dikerjakan dengan proses produksi sederhana. Maka atas latar belakang tersebut, kami menyimpulkan bahwa perlu diadakannya proses pendampingan, pelatihan dan pengembangan skala usaha yang dimiliki oleh penduduk cihirup sehingga pada akhirnya proses bisnis mereka akan berkembang yang berdampak pada peningkatan pendapatan masyarakat

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here