
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS HASIL KERJA AUDITOR INTERNAL
Author(s) -
Aulia Afridzal,
Helminsyah Helminsyah,
Yusrawati Jr Simatupang
Publication year - 2017
Publication title -
visipena
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2502-6860
pISSN - 2086-1397
DOI - 10.46244/visipena.v8i2.417
Subject(s) - audit , accounting , accountability , business , variables , quality audit , internal audit , business administration , psychology , political science , mathematics , statistics , law
This study tested the influence of accountability audit, knowledge and motivation to the quality of the work of the internal auditor. The respondents in this study is the auditor of the Inspektorat Pemerintah Kabupaten Aceh Besar and Kota Banda Aceh. The number of Auditors in this study as many as 37 Auditors. Method of determination of the sample used in this study was the census, while the method of data processing by means of multiple linear regression. The results of this research show that the whole variable (accountability, audit and motivation knowledge) together positive effect to the quality of the work of Auditors. Partially negative effect accountability to the quality of the work of Auditors, audit knowledge and motivation of the positive effect of the quality of the work of Auditors. This is shown by the value of R2 of 0.129 or 12.9%. This tells us that the variable accountability audit, knowledge and motivation affects the variable quality of the work the auditor amounted to 12.9%, while the rest of 87.1% are affected by other factors which are not formulated in the model study These.
Abstrak
Penelitian ini menguji pengaruh akuntabilitas, pengetahuan audit dan motivasi terhadap kualitas hasil kerja auditor internal. Responden dalam penelitian ini adalah para auditor yang bekerja pada Inspektorat Pemerintah Kabupaten Aceh Besar dan Kota Banda Aceh. Jumlah auditor dalam penelitian ini sebanyak 37 auditor. Metode penentuan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sensus, sedangkan metode pengolahan data dengan cara regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa seluruh variabel (akuntabilitas, pengetahuan audit dan motivasi) secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap kualitas hasil kerja auditor. Secara parsial akuntabilitas berpengaruh negatif terhadap kualitas hasil kerja auditor, pengetahuan audit dan motivasi berpengaruh positif terhadap kualitas hasil kerja auditor. Hal ini ditunjukkan oleh nilai R2 sebesar 0,129 atau 12,9%. Ini menjelaskan bahwa variabel akuntabilitas, pengetahuan audit dan motivasi mempengaruhi variabel kualitas hasil kerja auditor sebesar 12,9%, sedangkan sisanya sebesar 87,1% dipengaruhi oleh faktor-faktor lainnya yang tidak dirumuskan dalam model kajian ini.
Kata kunci: Akuntabilitas, Pengetahuan Audit, Motivasi dan Kualitas Hasil Kerjaauditor