
PENGARUH PIJAT OKSITOSIN TERHADAP KELANCARAN PENGELUARAN ASI IBU POST PARTUM PRIMIPARA DI RUANG WIDYA RUMAH SAKIT CIREMAI CIREBON TAHUN 2015
Author(s) -
Reni Fatmawati,
Uus Husni
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal kesehatan/jurnal kesehatan
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2721-9518
pISSN - 2088-0278
DOI - 10.38165/jk.v7i2.132
Subject(s) - physics , mathematics , humanities , art
Tidak keluarnya ASI pada hari-hari pertama setelah melahirkan menjadi salah satu penyebab tidak terwujudnya pemberian ASI ekskusif. Terlambatnya pengeluaran ASI dapat disebabkan oleh terhambatnya sekresi oksitosin yang sangat berperan dalam kelancaran pengeluaran ASI. Pijat oksitosin merupakan salah satu cara yang efektif untuk merangsang sekresi oksitosin. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pijat oksitosin terhadap pengeluaran ASI pada ibu post partum primipara di Ruang Widya Rumah Sakit Ciremai Cirebon tahun 2015.Penelitian ini merupakan jenis penelitian Quasy Experiment, populasi dalam penelitian ini adalah ibu post partum primipara di Ruang Widya Rumah Sakit Ciremai pada tanggal 11 Maret sampai 1 April 2015. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel 12 responden untuk setiap kelompok. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner dan teknik pengambilan data dengan cara penyebaran kuesioner. Penelitian menggunakan ujibeda t-test independent. Penelitian dilakukan di Ruang Widya Rumah Sakit Ciremai Cirebon pada tanggal 11 Maret sampai 1 April 2015.Dari hasil penelitian didapatkan pengeluaran ASI pada kelompok intervensi dalam kategori lancar yaitu sebanyak 75% sedangkan pada kelompok control dalam kategori tidak lancar yaitu sebanyak 75%. Hasil analisa bivariat dengan menggunakan uji beda t-test independent sample diperoleh nilai signifikansi 0,000, dibandingkan dengan nilai signifikansi α=5% (0,05) maka p value < 0,05 berarti ada pengaruh pijat oksitosin terhadap kelancaran pengeluaran ASI ibu post partum primipara.Sehubungan dengan hasil penelitian diharapkan perlunya memberikan informasi tentang pijat oksitosin ini bagi rumah sakit, ilmu keperawatan, praktik keperawatan dan ibu post partum.Kata Kunci : Pijat Oksitosin, ASI, Ibu post partum primipara, Pengeluaran ASI ABSTRACTBreast milk that doesn’t come out on first day after birthing can be one cause of not realization exclusive breastfeeding. Delayed breast milk’s output can be cause by inhibition secretion of oxytocin which very important in continuity breast milk’s output. Oxytocin massage is one of method which effective for stimulates the secretion of oxytocin. The purpose of this research is to know the effect of oxytocin massage to continuity breast milk’s output on post partumprimipara’s mother in Widya Ward Ciremai Hospital Cirebon 2015.The type of this research is Quasy Experiment, and population in this research is post partumprimipara’s mother in Widya Ward Ciremai Hospital at 11thof March until 1stof April 2015.Sample was taken by purposive sampling technique with total sample is 12 samples for each group. Instrument that used in this research is questionnaire and data collection techniques used is by distributing questionnaire. This research is using t-test independent for research statistic test. This research conducted in Widya Ward Ciremai Hospital Cirebon 11thof March until 1stof April 2015.The result of this research is most of the output breast milk in intervention group in the smooth category as much 75%, but in control group most of the output breast milk in the not smooth category as much 75%. The result of the bivariat analysis by using t-test independent is obtained p value 0,000, be compared with p value in α=5% (0,05) so p value < 0,05and there iseffect of oxytocin massage to continuity breast milk’s output on post partumprimipara’s mother in Widya Ward Ciremai Hospital Cirebon 2015.Related with the result of this researchwill needs to provide information about oxytocin massage for hospital, nursing science, nursing practice and post partum’s mother.Keyword : Oxytocyn massage, Breast milk, Post partumprimipara’s mother, breast milk’s output