z-logo
open-access-imgOpen Access
HUBUNGAN KARAKTERISTIK PENGEMUDI DENGAN PERILAKU PENGGUNAAN SAFETY BELT
Author(s) -
Yuli Astari,
Lilis Banowati
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal kesehatan/jurnal kesehatan
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2721-9518
pISSN - 2088-0278
DOI - 10.38165/jk.v7i1.118
Subject(s) - physics , humanities , art
Dalam perkembangan teknologi mobil sangat berperan penting bagi kehidupan manusia mobil dilengkapi  dengan perangkat  keamanan yaitu safety belt. Kecelakaan lalu lintas merupakan salah satu penyebab kematian terbesar di Indonesia.  Polda  Metro  Jaya menindak  sekitar  235 pengendara  yang  tidak menggunakan safety belt dan di Bandung pelanggaran mengenai  penggunaan  safety belt  ± 400 pelanggaran. Data kecelakaan dari Ditjen Perhubungan Darat tahun 2009 total korban kecelakaan pada tahun 2011 mencapai 176.763 orang, dengan rincian  31.185 meninggal dunia, 36.767 luka berat dan 108.811 menderita luka ringan. Menurut studi yang dilakukan oleh Institut Analisis CEESAR, mengatakan jumlah pengemudi truk yang meninggal dan terluka dalam kecelakaan lalu lintas dapat dikurangi 40% jika mereka semua menggunakan safety belt. UU No 14 tahun 1992 tentang kewajiban menggunakan safety belt, pelanggaran ini dapat dikenakan pidana kurungan 1 bulan atau denda Rp1000.000. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan karakteristik pengemudi dengan perilaku penggunaan safety belt di PT Cipta Hasil Sugiarto Cirebon tahun 2015. Penelitian ini menggunakan instrumen penelitian berupa kuesioner. Rancangan penelitian ini adalah desain cross sectional, dengan populasi seluruh pengemudi di PT Cipta Hasil Sugiarto Cirebon sebanyak 70 responden dan pengambilan sampel menggunakan metode total populasi. Data dianalisis secara statistik menggunakan uji chi square pada tingkat kemaknaan 5% (0,05).Hasil penelitian ini menunjukkan ada hubungan antara umur dengan perilaku penggunaan safety belt (Pvalue = 0,000), tidak ada hubungan antara tingkat pendidikan dengan perilaku penggunan safety belt (Pvalue = 0,647), ada hubungan antara pengetahuan dengan perilaku penggunan safety belt (Pvalue = 0,000), tidak ada hubungan antara sikap dengan perilaku penggunan safety belt (Pvalue = 0,621) dan ada hubungan antara masa kerja dengan perilaku penggunan safety belt (Pvalue = 0,000).Kata Kunci :   Karakteristik pengemudi,  perilaku penggunaan safety belt.  ABSTRACTIn the development of automobile technology is very important for human life cars are equipped with safety devices that safety belt. Traffic accidents are one of the biggest causes of death in Indonesia, the Jakarta Police crack down on about 235 riders who do not use the safety belt and in Bandung violations regarding the use of safety belt ± 400 violations. Accident data from the Directorate General of Land Transportation of 2009 total accident victims in 2011 reached 176 763 people, with details of 31 185 dead, 36 767 serious injuries and 108 811 suffered minor injuries. According to studies conducted by the Institute of Analysis CEESAR, said the number of truck drivers killed and injured in traffic accidents can be reduced by 40% if they are all using a safety belt. Law No. 14 of 1992 on the obligation to use safety belt, this offense is liable to imprisonment for one month or a fine Rp1000.000. The purpose of this study was to determine the relationship with the behavioral characteristics of the driver's safety belt use in PT Cipta Hasil Sugiarto Cirebon 2015. This study uses a questionnaire research instruments. The study design was cross-sectional design, with the entire population of the driver in the PT Cipta Hasil Sugiarto Cirebon many as 70 respondents and sampling using the method of the total population. Data were statistically analyzed using chi square test at 5% significance level (0.05).The results showed no relationship between age and the behavior of the use of safety belt (pvalue = 0.000), there was no correlation between level of education and the behavior of the use of safety belt (pvalue = 0.647), there is a relationship between knowledge and behavior of the use of safety belt (pvalue = 0.000) , there is no relationship between attitude and behavior of the use of safety belt (pvalue = 0.621) and there is a relationship between the period of employment with the behavior of the use of safety belt (pvalue = 0.000).Keywords: Driver characteristics, safety belt usage behavior.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here