z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGGUNAAN METODE BENEISH RATIO DALAM PENDETEKSIAN KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN
Author(s) -
Lukas Murdihardjo,
Yayuk Nurjanah,
Febriani Indah Sari
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal akuntansi
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
ISSN - 2716-3849
DOI - 10.37932/ja.v10i1.276
Subject(s) - business administration , business , humanities , art
Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi kecurangan terhadap laporan keuangan dengan menggunakan Metode Beneish Rasio Indeks pada Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman yang Listing di Bursa Efek Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder periode 2015 sampai dengan 2019, yang diperoleh dari website www.idx.com dengan jumlah 12 sampel perusahaan subsektor makanan dan minuman untuk mengetahui perusahaan mana yang tergolong manipulator, non manipulator, dan grey company. Teknik pengambilan data menggunakan metode purposive sampling, dimana penulis hanya mengambil data- data yang sesuai dengan kriteria yang penulis inginkan. Penulis menggunakan teknik analsis data deskriptif kuantitatif dengan menggunakan Beneish Rasio Indeks. Berdasarkan penelitian , pendeteksian ini dapat diselesaikan dengan menggunakan 8 variabel Beneish Ratio Index yaitu DSRI, GMI, AQI, SGI, DEPI, SGAI, LVGI, dan TATA. Dimana hasil dari periode 2015 sampai dengan 2019 menunjukan bahwa ada 1 perusahaan yang terindikasi manipulator, 51 perusahaan non manipulator, dan 8 perusahaan grey company. Kata Kunci : Beneish Rasio Indeks, Kecurangan Laporan Keuangan, Kecurangan 

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here