z-logo
open-access-imgOpen Access
Manajemen Kultur Lembaga Pendidikan Islam
Author(s) -
Fahrina Yustiasari Liriwati,
Armizi Armizi,
Muhammad Yani
Publication year - 2021
Publication title -
aksara/aksara : jurnal ilmu pendidikan nonformal
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2721-7310
pISSN - 2407-8018
DOI - 10.37905/aksara.7.2.747-756.2021
Subject(s) - political science , humanities , islam , theology , art , philosophy
Pendidikan Islam di Indonesia merupakan warisan peradaban Islam, sekaligus aset bagi pembangunan pendidikan Nasional. Sebagai warisan, kita harus memiliki kesadaran untuk bisa mempertahankan dan melestarikan keberadaannya serta meningkatkan kualitas yang di miliki pendidikan Islam. Sebagai aset yang kita miliki, kita memiliki ruang dan kesempatan untuk mengepakkan sayap untuk bisa mengelola dan menatanya sesuai dengan sistem pendidikan nasional yang ada di Indonesia. Upaya mengelola dan menata lembaga pendidikan Islam harus memiliki teknik serta keterampilan, pengelolaan yang baik akan mampu memberikan kita tempat yang baik di hati masyarakat dan kita tidak akan kalah dengan sekolah pada umumnya, dari itu kita perlu untuk membuat suatu lembaga yang menaungi pendidikan Islam demi mewujudkan tujuan pendidikan Islam yang diinginkan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here