z-logo
open-access-imgOpen Access
The PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN PENGGUNAAN CANVA DI DESA GUMBRIH, KECAMATAN PEKUTATAN, KABUPATEN JEMBRANA
Author(s) -
Gerson Feoh,
I Wayan Ruspendi Junaedi,
I Gusti Bagus Rai Utama
Publication year - 2021
Publication title -
prosiding konferensi nasional pengabdian kepada masyarakat dan corporate social responsibility
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2655-3570
DOI - 10.37695/pkmcsr.v4i0.1371
Subject(s) - humanities , business administration , business , art
Dalam rangka meningkatkan manajemen pengelolaan usaha, etika dalam perilaku konsumen, dan meningkatkan kualitas promosi atau pemasaran produk dari Desa Gumbrih, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana, maka Universitas Dhyana Pura melalui program kemitraan masyarakat Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Catu Graha Mandiri Gumbrih memberikan pelatihan dan pendampingan. salah satunya adalah dalam memaksimalkan aplikasi Canva untuk meningkatkan kualitas promosi dan pemasaran produk usaha-usaha BUMDES Catu Graha Mandiri, Gumbrih. Luaran yang diharapkan dari mitra salah satunya adalah peningkatan kemampuan dalam penggunaan teknologi tepat guna untuk kuantitas, kualitas pemasaran produk dan usaha BUMDES Catu Graha Mandiri Gumbrih termasuk pemasaran usaha menggunakan media sosial. Dampak dari pelatihan dan pendampingan yang intensif, tergambar dalam melalui data pada kuisioner yang disebarkan sebelum (pra test) dan sesudah (post test) Program Kemitraan ini, dimana ada peningkatan kemampuan pengetahuan pada 30 peserta pelatihan dan pendampingan dari rata-rata skor 60,7 menjadi  rata-rata skor 97 sehingga dapat disimpulkan pengetahuan dari pengelola usaha-usaha BUMDES Catu Graha Mandiri Gumbrih terjadi peningkatan sehingga diharapkan juga memberikan dampak pada kuantitas dan kualitas usaha-usaha termasuk pemasaran usaha-usaha tersebut dengan menggunakan media sosial.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here