z-logo
open-access-imgOpen Access
Membangun Motivasi Dan Spirit Kewirausahaan Bagi Pelaku UMKM Di Kota Bogor Melalui Kegiatan Klinik Untuk Menciptakan Pengusaha Unggul
Author(s) -
Ani Mekaniwati
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal abdimas dedikasi kesatuan
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
ISSN - 2745-7508
DOI - 10.37641/jadkes.v1i2.516
Subject(s) - business administration , political science , humanities , business , art
Tujuan diadakannya kegiatan KUMPUL bagi pelaku UMKM Kota Bogor adalah untuk Memberi motivasi dan semangat kepada pelaku UMKM untuk melakukan wirausaha serta Meningkatkan kreativitas dan inovasi para pelaku UMKM. Metode pelaksanaan yang dilakukan adalah mengenalkan dan menjelaskan pemahaman tentang digital marketing, memberikan cara yang tepat dalam memasarkan produk dan jasa di era digital, memberikan pemahaman untuk dapat menganalisa produk pesaing. Melalui kegiatan ini, diharapkan partisipan dapat menjadi pelaku UMKM yang sukses baik ditingkat lokal Kota Bogor maupun Internasional.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here