
The Analyses Of Grammatical Aspect Of Number and Gender From English Into Indonesian Novel Translated by Silamurti Nugroho
Author(s) -
Haryani Haryani,
Yusi Rahmawati
Publication year - 2019
Publication title -
majalah ilmiah gema maritim
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2656-629X
pISSN - 1411-2302
DOI - 10.37612/gema-maritim.v21i2.25
Subject(s) - indonesian , humanities , philosophy , linguistics
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa dan mendeskripsikan tentang bagaimana seorang penerjemah Indonesia mengartikan makna number dan gender seperti yang dianjurkan oleh Mona Baker. Disamping itu, metode deskriptif qualitatif dan content analysis telah digunakan dalam menganalisa data, dan diambil hanya sebesar 20% dari keseluruhan objek yang dikaji. Hasil penelitian yang diperoleh adalah: 1). Penggunaan number dengan kategori SS adalah sebesar 917 (61%); sedangkan kategori PS dan PP hampir memiliki nilai yang sama, yaitu 314 (21%) dan 264 (17%); namun untuk kategori SP adalah hanya 22 (1%); 2). Penggunaan Gender notion di GN adalah sebesar 248 (55%), dan NG adalah sebesar 207 (45%); 3). Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa penerjemah telah berhasil melakukan penerjemahan terhadap teks tersebut dalam notion Number dan Gender di dalam novelnya.