z-logo
open-access-imgOpen Access
Penilaian Kinerja Dengan Balance Scorecard
Author(s) -
Sulida Erliyana
Publication year - 2019
Publication title -
majalah ilmiah gema maritim
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2656-629X
pISSN - 1411-2302
DOI - 10.37612/gema-maritim.v13i1.21
Subject(s) - balanced scorecard , humanities , business administration , art , business , process management
Konsep balance scorecard berkembang sejalan dengan perkembangan implementasi konsep tersebut. Balance scorecard terdiri dari 2 (dua) kata : balance (berimbang) dan scorecard (kartu skor). Kartu skor adalah kartu yang digunakan untuk mencatat skor hasil kinerja. Kartu skor juga dapat digunakan untuk merencanakan skor yang hendak diwujudkan oleh personil dimasa depan. Melalui kartu skor, skor yang hendak diwujudkan oleh personel di masa depan dibandingkan dengan hasil kinerja sesungguhnya. Hasil perbandingan ini digunakan untuk melakukan evaluasi atas kinerja personel yang bersangkutan. Kata berimbang dimaksudkan untuk menunjukkan bahwa kinerja personel diukur secara berimbang dari 2 (dua) aspek yaitu keuangan dan non keuangan, jangka pendek dan jangka panjang, intern dan ekstern

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here