z-logo
open-access-imgOpen Access
Pengaruh Karakteristik Dewan Direksi Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Non Keuangan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia
Author(s) -
Robert Jao,
Fransiskus Randa,
Anthony Holly,
Leonardo Gohari
Publication year - 2021
Publication title -
akmen/akmen jurnal ilmiah
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2621-4377
pISSN - 1829-8524
DOI - 10.37476/akmen.v18i2.1427
Subject(s) - business , business administration
Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi pengaruh dari karakteristik dewan direksi yang terdiri dari ukuran, aktivitas, gender, dan pengalaman dewan direksi terhadap kinerja keuangan. Populasi penelitian berupa perusahaan non keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017 sampai dengan 2019. Pemilihan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Data penelitian berasal dari laporan tahunan perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan karakteristik dewan direksi berupa ukuran dan aktivitas memiliki perngaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan. Namun, karakteristik dewan direksi berupa gender dan pengalaman tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here