z-logo
open-access-imgOpen Access
PENDIDIKAN LITERASI KEUANGAN SYARIAH BAGI SANTRI PONDOK PESANTREN DARUL IMAN DESA SERI KEMBANG, MUARA KUANG OGAN ILIR
Author(s) -
Ahmad Syathiri
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal pengabdian sriwijaya
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
ISSN - 2614-0144
DOI - 10.37061/jps.v8i1.12407
Subject(s) - theology , philosophy
Pendidikan literasi keuangan syariah merupakan bentuk pemahaman masyarakat akan keuangan syariah sehingga mampu mengelola keuangan dengan bijak. Pendidikan literasi keuangan harus dimulai dari anak-anak usia dini hingga dewasa yang salah satunya adalah pendidikan literasi bagi siswa atau santri tingkat sekolah menengah. Pendidikan literasi keuangan bagi santri ini dilakukan melalui penyuluhan materi tentang produk-produk lembaga keuangan syariah. Hasil penyuluhan ini menunjukkan adanya peningkatan pemahaman santri atas lembaga keuangan syariah dan ruang lingkupnya yang dibuktikan melalui evaluasi pre dan post-test

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here