z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGARUH NPL, LDR DAN BOPO TERHADAP ROA PADA PT BANK PEMBANGUNAN DAERAH SUMATERA UTARA 2014 - 2018
Author(s) -
Arun Kumar,
Wirda Lilia,
Marshella Karin,
Felix Gunawan
Publication year - 2020
Publication title -
cermin/cermin : jurnal penelitian
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2615-3238
pISSN - 2580-7781
DOI - 10.36841/cermin_unars.v4i1.573
Subject(s) - mathematics , statistics
Perbankan ialah suatu lembaga keuangan yang bersifat intermediary financial. Menghimpun harta dari orang umum yang berbentuk tabungan dan uang yang dikumpulkan disalurkan dalam bentuk pinjaman. Laporan keuangan didapat saat kunjungan langsung yang dilakukan oleh tim peneliti dipakai dalam pengujian ini. Tim peneliti menggunakan metode kuantitatif. Sample pengujian ini Return On Asset pada PT Bank Sumut 2014-2018. Dari penelitian yang dilakukan dapat diketahui bahwa NPL berdampak positif dan signifikan terhadap ROA. LDR tidak berdampak dan tidaklah signifikan terhadap ROA. BOPO berdampak negatif dan serta terhadap ROA. Dari uji serempak, dapat dikatakan bahwa NPL, LDR dan BOPO serentak berdampak signifikan dan positif terhadap ROA. 

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here