
Interaksi antara Muslim dengan Non Muslim dalam Perspektif Islam
Author(s) -
Akhmad Zaeni
Publication year - 2019
Publication title -
auladuna
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2656-9523
pISSN - 2657-1269
DOI - 10.36835/au.v1i1.160
Subject(s) - islam , humanities , art , philosophy , theology
Interaksi antara muslim dengan non muslim tercantum dalam sejarah tentang hubungan Nabi Muhammad dan umat Islam dengan kaum Nashrani dan Yahudi.nyata bahwa Islam mengakui pluralitas agama dan tidak melakukan pemaksaan dalam berdakwah. Islam tidak datang untuk menghabisi dan memusnahkan agama lain, melainkan agar para pemeluk agama saling hidup damai berdampingan dan bekerja sama. Terlebih dalam masalah interaksi sosial (mu'amalah) dan pergaulan sehari-hari dengan orang kafir, Islam mengajarkan keluwesan dan sikap saling menghargai