
PENGARUH PERILAKU INDIVIDU TERHADAP PELAKSANAAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DI PT. XXX INDONESIA
Author(s) -
Wanta Wanta,
Rohendi,
Aji Tuhagana
Publication year - 2019
Publication title -
jurnal manajemen dan bisnis kreatif
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2580-5428
pISSN - 2528-0597
DOI - 10.36805/manajemen.v5i1.824
Subject(s) - humanities , mathematics , psychology , statistics , physics , philosophy
Penelitian dilakukan di PT. XXX Indonesia Jl. Maligi VIII Lot S-2 Kawasan Industri KIIC Desa Margakaya Kecamatan Telukjambe Barat Kabupaten Karawang Propinsi Jawa Barat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, menganalisis dan menjelaskan pengaruh perilaku individu terhadap keselamatan dan kesehatan kerja di PT. XXX Indonesia. Alat analisis yang digunakan uji validitas, uji reliabilitas, analisis korelasi, analisis regresi dan koefisien determinasi.
Hasil analisis koefisien korelasi antara perilaku individu dengan kesehatan dan keselamatan kerja diperoleh nilai sebesar 0,382 (r ≠ 0) dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000, hal ini menunjukan bahwa terdapat hubungan positif rendah antara perilaku individu dengan kesehatan dan keselamatan kerja. Hasil analisis koefisien determinasi perilaku individu terhadap kesehatan dan keselamatan kerja diperoleh nilai sebesar 0,146 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000. Hal ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh perilaku individu terhadap kesehatan dan keselamatan kerja sebesar 14,60% dan sisanya sebesar 85,40% dipengaruhi oleh factor lain yang tidak diteliti.
Kata kunci: Perilaku Individu, Kesehatan dan Keselamatan Kerja
The study was conducted at PT. XXX Indonesia Jl. Maligi VIII Lot S-2 KIIC Industrial Estate Margakaya Village, Telukjambe Barat District, Karawang Regency, West Java Province. This study aims to determine, analyze and explain the effect of individual behavior on occupational safety and health at PT. XXX Indonesia. The analytical tool used is validity test, reliability test, correlation analysis, regression analysis and coefficient of determination.
The results of the correlation coefficient analysis between individual behavior with occupational health and safety obtained a value of 0.382 (r ≠ 0) with a significance level of 0,000, this shows that there is a low positive relationship between individual behavior with health and safety. The results of the analysis of the coefficient of determination of individual behavior towards health and safety obtained a value of 0.146 with a significance level of 0.000. This shows that there is an influence of individual behavior on occupational health and safety by 14.60% and the remaining 85.40% is influenced by other factors not examined.
Keywords: individual behavior, occupational health and safety