z-logo
open-access-imgOpen Access
OPTIMASI PEMOTONGAN BAHAN KAYU UNTUK PRODUK MEJA DI INDUSTRI MEUBEL CIPTA KARYA MANDIRI, ADIARSA BARAT - KARAWANG
Author(s) -
Ade Suhara
Publication year - 2016
Publication title -
buana ilmu
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
eISSN - 2580-5517
pISSN - 2541-6995
DOI - 10.36805/bi.v1i1.543
Subject(s) - mathematics
ABSTRAK Industri meubel menggunakan batang kayu yang masih berbentuk batangan (lonjoran) untuk membuat produknya. Kayu-kayu batangan ini kemudian harus dipotong-potong sesuai dengan ukuran yang dibutuhkan oleh tiap komponen penyusun produk. Hal yang menjadi masalah adalah bahwa pihak perusahaan terkesan asalasalan dalam memotong kayu lonjoran tadi tanpa memperhitungkan sisa-sisa pemotongan yang mungkin terjadi. Penelitian ini menawarkan cara pemotongan yang sebaiknya dilakukan terhadap kayu batangan tersebut agar diperoleh potongan-potongan yang memberikan sisa pemotongan yang sekecil atau seminimal mungkin. Teknik yang digunakan untuk memecahkan masalah ini adalah dengan menggunakan programa linier, dimana pemecahan masalahnya menggunakan metode simpleks dengan teknik dua fase. Kata Kunci : Programa Linier, Teknik Simpleks Dua Fase, Sisa Pemotongan

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here