z-logo
open-access-imgOpen Access
GAMBARAN DAN ANALISIS KESESUAIAN PENGOBATAN TUBERKULOSIS PARU PADA PASIEN DEWASA DI PUSKE S MAS CILACAP SELATAN TAHUN 2018
Author(s) -
Denih Agus Setia Permana,
A.F. Yanti
Publication year - 2019
Publication title -
pharmaqueous/pharmaqueous : jurnal ilmiah kefarmasian
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2685-8150
pISSN - 2579-4329
DOI - 10.36760/jp.v1i1.27
Subject(s) - medicine , traditional medicine
Penyakit tuberkulosis(TB ) Paru merupakan penyakit infeksi pernapasan yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium Bacillus Tuber c ulosis . K arakteristik pengobatan jenis bakteri ini ,perlu secara langsung mengunakan k ombinasi antibiotik , yang diberikan pada fase intesif dan fase lanjutan . Ketidaksesuaian pengobatan menjadi salah satu penyebab utama banyaknya kasus multi drug resistensi (MDR). Tujuan p enelitian untuk melihat gambaran dan kesesuaian pengobatan TB paru pasien dewasa yang meliputi dosis penggunaa n, jenis obat, dan aturan pakai , ber dasarkan Pedoman Nasional Penanggulangan Tuberkulosis 2011. jenis penelitian ini adalah crossectiona l dengan menggunakan data pasien periode Januari - Juni yang sudah selesai menjalani pengobatan di Puskesmas Cilacap Selatan I dan 2 . Besar sampel sebanyak 48 orang, dengan 42 sampel yang memenuhui kriteria, dipilih menggunakan metode purposive sampling. Hasil penelitian menunjukan b ahwa obat yang paling banyak digunakan yaitu Obat Anti Tuberkuloisis Kombinasi Dosis Tetap ( OAT - KDT) sebanyak 42 ( 100% ) . Pasien yang mendapatkan pengobatan sesuai dengan pedoman penggulangan TB 2011,kategori 1 fase intensif dan lanjutan adalah 39 (92,9%)

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here