Open Access
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS HIDUP PASIEN GAGAL GINJAL KRONIS YANG MENJALANI TERAPI HAEMODIALISA DI RSU KABUPATEN TANGERANG
Author(s) -
Parta Suhanda
Publication year - 2015
Publication title -
jurnal medikes
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2685-2195
pISSN - 2356-1718
DOI - 10.36743/medikes.v2i2.114
Subject(s) - medicine , gynecology
Gagal Ginjal Kronik merupakan keadaan dimana ginjal tidak dapat lagi menjalankan fungsinya dengan baik, sehingga untuk menjaga Homeostasis tubuh, ginjal perlu menjalankan dyalisa, terapi ini dapat mempengaruhi kualitas hidup pasien. Tujuan penelitian ini mengetahui factor-faktor yang mempengaruhi kualitas hidup pasien gagal ginjal kronis. Metode penelitian menggunakan desain crosectional sampel adalah pasien gagal ginjal kronis yang sedang menjalani terapi haemodialisa di RSU Kabupaten Tangerang sebanyak 53 orang. Hasil penelian : factor yang mempengaruhi kualitas hidup adalah : lama menjalani HD (P=0,019) sedangkan pekerjaan, tingkat pendidikan, usia, dan jenis kelamin tidak mempengaruhi kuliatas hidup pasien GGK di RSU Kabupaten Tangerang. Kesimpulan Kualitas hidup pasien GGK dipengaruhi oleh lamanya menjalani haemodialisa.