
APLIKASI WEB PENJUALAN QUBAH STAINLESS STEEL DI MAHKOTA BAROKAHMENGGUNAKAN PEMOGRAMAN PHP
Author(s) -
Winda Persolita,
Fauzansyah Fauzansyah,
Reza Fahlevie F. Afidh,
Elisawati Elisawati
Publication year - 2018
Publication title -
informatika/informatika : jurnal informatika, manajemen dan komputer
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2580-3042
pISSN - 1979-0694
DOI - 10.36723/juri.v10i1.89
Subject(s) - physics , humanities , art
Qubah merupakan arsitektur dari sebuah masjid yang berbentuk bulat penuh, setengah bola, putar dan berwarna. Telah dilakukan penelitian pada cabang Mahkota Barokah Dumai , dimana permasalahan yang men dasar terletak padapenjualan qubah mesjid di kota D umai yang masih dilakukan secara konvensional, sedangkan informasi tentang penjualan qubah masih diketahui dari masyarakat setempat yang menyebabkan kurangnya pemasaran qubah mesjid di kota dumai.. Selain itu pendataan tentang penjualan qubah masih dicatat secara manual sehingga belum ada pendataan data customer yang pernah membeli qubah. Oleh karena itu dirancanglah sebuah aplikasi web secara onlinedengan menggunakan sistem penyimpanan data yang terstruktur yaitu database MySQL dan bahasa pemograman PHP, dengan adanya sistem ini transaksi penjualan qubah di kota dumai dapat dilakukan dimanapun dan kapanpun sehingga memudahkan pendataan penjualan.