
LAYANAN INFORMASI TEKNIK MODELING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI MAHASISWADALAM PENYELESAIKAN TUGAS AKHIR
Author(s) -
Alber Tigor Arifyanto
Publication year - 2020
Publication title -
gema pendidikan
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2684-866X
pISSN - 0854-9044
DOI - 10.36709/gapend.v27i1.10824
Subject(s) - computer science , humanities , psychology , art
Penelitian ini bertujuan mengetahui apakah layanan informasi teknik modeling dapat meningkatkan motivasi mahasiswa dalam menyelesaikan tugas akhir. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan desain one group pre-test and post-test. Subyek penelitian ini berjumlah 29 mahasiswa. Analisis deskriptif menunjukkan bahwa skor rata-rata motivasi penyelesaian tugas akhir mahasiswa sebelum diberikan layanan informasi teknik modeling sebesar 56,98% atau berada pada kategori rendah. Setelah diberikan layanan informasi teknik modelling skor motivasi penyelesaian tugas akhir mahasiswa meningkat menjadi 68% atau berada pada kategori tinggi. Hasil uji t-test menunjukkan nilai thitung = 6,278 < ttabel = 2,048, yang berarti layanan informasi teknik modeling dapat meningkatkan motivasi penyelesaian tugas akhir pada mahasiswa jurusan Bimbingan dan Konseling FKIP Universitas Halu Oleo.