z-logo
open-access-imgOpen Access
Peningkatan Pengetahuan Enterpreneur Dengan Financial Technology (Fintech) Untuk Generasi Milenial Di Karang Taruna Trimanunggal Bibis Luhur Kota Surakarta
Author(s) -
Tri Nurdyastuti,
Yofhi Septian Panglipurningrum,
Suroto Suroto,
Dibyo Iskandar
Publication year - 2021
Publication title -
wasana nyata : jurnal pengabdian pada masyarakat/wasana nyata : jurnal pengabdian kepada masyarakat
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2747-2876
pISSN - 2580-8443
DOI - 10.36587/wasananyata.v5i2.1073
Subject(s) - humanities , art
Pertumbuhan generasi milenial Indonesia menjadi sebuah kekuatan untuk membentuk masyarakat Indonesia menjadi lebih maju, mulai  dari  kemajuan ekonomi, teknologi, E-commerce dan berbagai bidang lainnya. Peranan generasi milenial saat ini sangat besar untuk membangun bangsa, cara berpikir generasi milenial yang luas dapat membuat perubahan dan dapat menjadi pelopor bukan hanya sekadar mengikuti tren yang sudah ada, akan tetapi dapat menciptakan hal-hal yang baru di masyarakat. Untuk bisa melahirkan wirausaha-wirausaha muda  bukan sesuatu hal yang mudah, karena bukan hanya  masalah ketersediaan modal, teknologi, pasar dan kreativitas untuk bisa menjadi wirausaha, tetapi mental, sikap dan perilaku wirausaha yang kuat harus tertanam secara mendalam agar bisa menjadi wirausaha yang tangguh. Tim pengabdian kepada masyarakat telah melaksanakan kegiatan pengabdian dengan judul “Pelatihan dan Pendampingan Penigkatan  Jiwa Enterpreneur dengan Financial Technology (Fintech) Di Era Milenia Bagi Karang Taruna Trimanunggal Bibis Luhur Surakarta”. Kegiatan pengabdian ini berupa ceramah tentang pentingnya fintec dalam berwirausaha

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here