z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGARUH MODAL KERJA TERHADAP RENTABILITAS PADA PT. BUKIT AGUNG SEHATI PALEMBANG
Author(s) -
. Agussalim
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal manajemen/jurnal manajemen
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2686-2530
pISSN - 2089-6832
DOI - 10.36546/jm.v8i1.383
Subject(s) - physics , mathematics , humanities , art
Penelitian ini menguji Pengaruh Pengaruh Modal Kerja Terhadap Rentabilitas Pada PT. Bukit Agung Sehati Palembang. Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui modal kerja mempunyai pengaruh terhadap rentabilitas pada PT. Bukit Agung Sehati Palembang selama periode 2015-2019. Metode Penelitian dengan menggunakan Obyek Penelitian yang dilakukan di PT. Bukit Agung Sehati Palembang yang beralamat di Jalan Padat Karya Rt.4 No.18 Kelurahan Talang Buluh Kecamatan Talang Kelapa Kabupaten Banyuasin. Di mana Ruang lingkup penelitian adalah Modal Kerja terhadap kinerja keuangan di PT. Bukit Agung Sehati Palembang, laporan keuangan yaitu Neraca dan Rugi- laba. Dari hasil perhitungan maka dapat dibentuk persamaan regresi yaitu : Y = 0,315+0,019X Hasil yang didapat dari analisis regresi sederhanan dengan mengunakan alat SPSS versi 22 menunjukkan bahwa ada pengaruh dari Modal Kerja Terhadap Rentabilitas Pada PT. Bukit Agung Sehati Palembang.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here