z-logo
open-access-imgOpen Access
MODIFIKASI GENERATOR LISTRIK (GENSET) MENGGUNAKAN BAHAN BAKAR BIOGAS UNTUK PENERANGAN LAMPU JALAN
Author(s) -
Pungut Asmoro,
Dominggos Dominggos
Publication year - 2017
Publication title -
waktu
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2715-4947
pISSN - 1412-1867
DOI - 10.36456/waktu.v10i1.812
Subject(s) - biogas , engineering , automotive engineering , diesel fuel , physics , waste management
Biogas sebagai sumber energi alternatif yang ramah lingkungan sangat sayang jika tidak dimanfaatkan. Dengan melakukan modifikasi mesin bensin atau diesel ternyata biogas dapat dimanfaatkan sebagai pengganti bahan bakar bensin dan solar. Mesin ini selanjutnya dipakai untuk memutar generator listrik. Perubahan biogas menjadi energi listrik dilakukan dengan memasukan gas dalam tabung penampungan kemudian masuk ke konversion kit yang berfungsi menurunkan tekanan gas dari tabung sesuai dengan tekanan operasional mesin dan mengatur debit gas yang bercampur dengan udara didalam mixer, dari mixer bahan bakar bersama dengan udara masuk kedalam mesin dan terjadilah pembakaran yang akan menghasilkan daya untuk mengerakan generator yang menghasilkan energi listrik.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here