z-logo
open-access-imgOpen Access
P PELATIHAN PEMBUKUAN DAN PEMASARAN ONLINE UMKM MAKANAN DAN MINUMAN MANGGARSARI KECAMATAN TAMBAKSARI KOTA SURABAYA
Author(s) -
Susanti Susanti
Publication year - 2022
Publication title -
jurnal penamas adi buana
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2622-5395
pISSN - 2622-5727
DOI - 10.36456/penamas.vol5.no02.a3719
Subject(s) - business administration , business
Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) mempunyai potensi yang masih dapat dikembangkan, baik dalam produktivitas  maupun  daya saing. Selain itu UMKM juga sangat bermanfaat bagi pelaku usaha karena dapat meningkatkan kemakmuran hidupnya. Dalam prosesnya, ada beberapa UMKM MANGGARSARI yang memproduksi makanan dan minuman di Kecamatan Tambak Sari Kota Surabaya yang dapat berkembang dan kemudian menjadi sukses, namun tak sedikit yang mengalami hambatan. Faktor pendukung dan penghambat yang ada di UMKM MANGGARSARI dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya masalah pemasaran dan teknologi, ketangguhan pelaku usaha, korespondensi, harga dan kualitas produk, kemasan/packaging serta modal. Oleh karena itu, pada bidang pembukuan sederhana tim melakukan pelatihan dalam menyusun laporan keuangan minimal laporan aliran kas dan penyusunan laporan produksi. Di bidang pemasaran tim memberikan pelatihan pemasaran on line dan membuat e-poster sebagai sarana untuk mendukung berjalannya pemasaran online tersebut. Pelaku usaha di UMKM MANGGARSARI diharapkan tetap tangguh dalam menjalani usahanya mengikuti perkembangan jaman serta dapat menyusun laporan keuangan dan menentukan harga jual produknya sesuai dengan biaya. Hal tersebut dapat menjaga memperkuat pelaku usaha UMKM Manggarsari dalam menjalakan kegiatan operasional usahanya. Kata Kunci: pembukuan sederhana, Laporan Biaya Produksi, Pemasaran on-line, flyer Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) have potential that can still be developed, both in terms of productivity and competitiveness. In addition, MSMEs are also very useful for business actors because they can increase their prosperity. In the process, there are several MANGGARSARI MSMEs that produce food and beverages in Tambak Sari District, Surabaya City which can develop and then become successful, but not a few have encountered obstacles. The supporting and inhibiting factors in MANGGARSARI MSMEs are influenced by several factors including marketing and technology problems, business actor resilience, correspondence, product price and quality, packaging/packaging and capital. Therefore, in the field of simple bookkeeping, the team conducts training in preparing financial reports, at least cash flow reports and preparing production reports. In the field of marketing, the team provides online marketing training and makes e-posters as a means to support the online marketing. Business actors in MANGGARSARI MSMEs are expected to remain strong in carrying out their business to keep up with the times and be able to compile financial reports and determine the selling price of their products according to cost. This can maintain strengthening the Manggarsari MSME business actors in carrying out their business operations. Keywords: simple bookkeeping, Production Cost Report, on-line marketing, flyer

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here