z-logo
open-access-imgOpen Access
MASA REMAJA DAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI SANTRI PUTRI PONDOK PESANTREN AL-HAMDANIYAH
Author(s) -
Nurul Azizah,
Rafhani Rosyidah,
Dwi Nastiti
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal penamas adi buana
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
eISSN - 2622-5395
pISSN - 2622-5727
DOI - 10.36456/penamas.vol4.no1.a2414
Subject(s) - humanities , psychology , art
Berdasarkan hasil survey di Pondok putri pesantren Al-Hamdaniyah meunjukkan seluruh santri putri merupakan kategori remaja, namun dipondok pesantren para santri putri tidak pernah mendapatkan pendidikan dan pengetahuan tentang perkembangan remaja dan kesehatan reproduksi, sehingga para santri belum mengetahui bagaimana perubahan yang dialamai remaja baik secara fisik maupun psikologis, dan tidak dapat mengenali jika terdapat penyakit atau kelianan pada organ reproduksinya. Berdasarkan pernyataan tersebut maka pada tanggal 10 maret 2020 dilaksanaan workshop dan penyuluhan tentang kesehatan reproduksi remaja, yang mengupas tentang perkembangan remaja dan berbagai masalah yang terjadi pada remaja, termasuk antisipasi dan bahaya penggunaan NAPZA, serta bahaya pergaulan bebas remaja. Kemudian dilanjutkan dengan pemberian edukasi penyuluhan tentang kesehtan reproduksi remaja wanita, mulai dari pengenalan organ reproduksi, perubahan yang terjadi pada organ reproduksi remaja wanita, serta pengenalan kelainan dan masalah kesehatan reproduksi remaja wanita. Hasil kegiatan program kemitraan masyarakat terhadap santri pondok pesantren Al-Hamdaniyah ini sangat penting bagi kelansungan hidup sehat para santri, agar para santri dapat menimba ilmu dengan kondisi yang baik, dan dapat menjalani hidup sehat

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here