
PENGARUH BRAND IMAGE, PRODUCT QUALITY, DAN PRODUCT KNOWLEDGE TERHADAP PURCHASE INTENTION PENGGUNA VANS SIDOARJO
Author(s) -
Vira Rizky Ariestania,
I Made Bagus Dwiarta
Publication year - 2020
Publication title -
majalah ekonomi/ekonomi
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2776-2165
pISSN - 1411-9501
DOI - 10.36456/majeko.vol25.no1.a2446
Subject(s) - advertising , business administration , product (mathematics) , brand image , mathematics , business , geometry
Citra merk, kualitas produk, dan pengetahuan produk dianalisa bagaimana dampaknya terhadap minat beli pengguna sepatu van disidoarjo. Populasi penelitian terdiri dari semua pengguna sepatu Vans di Sidoarjo menggunakan sampling yang ditargetkan. Total sampel 112 responden dihitung menggunakan rumus Ferdinand. Hasil analisis citra merek memengaruhi niat beli. Dengan uji-t, nilai- thitung dari variabel (citra merk) 3,221 diiringi nilai signifikansinya 0,002. Kualitas produk mempengaruhi niat beli, nilai variabel kualitas produk adalah 0,061, nilai signifikansi 0,031. Pengetahuan produk mempengaruhi niat untuk membeli, nilai- thitung dari variabel pengetahuan produk adalah 20.826, nilai signifikansi 0.000. Saat menguji dengan uji-f, nilai fhitungyang dihitung adalah 155.444 kemudian perolehan sig. 0.000, menandakan niat beli telah dipengaruhi (X1,X2,X3) secara simultan/bersama-sama.