z-logo
open-access-imgOpen Access
Kajian Penentuan Sempadan Sungai Perkotaan Kabupaten Bojonegoro
Author(s) -
Widiyanto Hari Subagyo Widodo
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal plano buana
Language(s) - Slovenian
Resource type - Journals
ISSN - 2746-2218
DOI - 10.36456/jpb.v2i1.4225
Subject(s) - humanities , physics , art
Daerah Aliran Sungai (DAS) merupakan bagian dari bumi yang mengandung air dan mengandung kekayaan alam sehingga harus dilindungi, diatur, dikuasai dan dikelola oleh negara dalam rangka untuk mewujudkan kemakmuran bagi rakyat Tujuan penelitian ini adalah penentuan deliniasi kawasan yang menjadi lokus amatan dan penyajian hasil penentuan sempadan sungai di wilayah Kecamatan Bojonegoro dan Kecamatan Kapas.  Analisis yang dilakukan terkait dengan penentuan sempadan sungai salah satunya menggunakan interpretasi dari hasil profile graph dengan menggunakan data DEM dimana hasilnya sempadan sungai yang ada dikedua kecamatan berbentu U yang paling mendominasi dibanding V. Berdasarkan hasil analisis tipologi sungai maka tingkat resiko bencana banjir Rendah (C2) hingga Sedang (C3)

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here