z-logo
open-access-imgOpen Access
BIOAKTIVITAS DAN STUDI IN SILICO SENYAWA TURUNAN N’-BENZOYLISONICOTINOHYDRAZIDE (4-methyl, 4-chloro dan 3,5-dinitro) PADA Mycobacterium Tuberculosis (H37RV) BAKTERI GRAM POSITIF SERTA BAKTERI GRAM NEGATIF
Author(s) -
Ruswanto Ruswanto
Publication year - 2019
Publication title -
pharmacoscript
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2685-1121
pISSN - 2622-4941
DOI - 10.36423/pharmacoscript.v2i1.239
Subject(s) - chemistry , isoniazid , resazurin , mycobacterium tuberculosis , microbiology and biotechnology , tuberculosis , biology , biochemistry , medicine , pathology
Isoniazid merupakan obat antituberkulosis yang memiliki aktivitas antimikobakterial yang baik yang bekerja secara aktif dengan menghambat biosintesis asam mikolat. Telah dilakukan pengujian In Vitro pada senyawa N’-(4-Methylbenzoyl) Isonicotinohydrazide N’-(4-Chlorobenzoyl) Isonicotinohydrazide dan N’-(3,5-Dinitrobenzoyl) Isonicotinohydrazide terhadap Mycobacterium tuberculosis H37Rv, bakteri gram positif serta bakteri gram negatif dengan menggunakan metode sumuran dan pada pengujian Mycobacterium tuberculosis H37Rv menggunakan metode REMA (Resazurin Microtiter Assay). Didapat nilai MIC terbaik pada senyawa N’-(3,5-Dinitrobenzoyl) Isonicotinohydrazide memiliki potensi tinggi sebagai antibakteri dengan nilai MIC 0,169 ppm terhadap bakteri e.colli. Ketiga senyawa yang diujikan pada  Mycobacterium tuberculosis H37Rv memiliki kemampuan sebagai anti tuberkulosis tetapi isoniazid lebih baik dari senyawa uji. Senyawa N’-(3,5-Dinitrobenzoyl) Isonicotinohydrazide di dockingkan pada reseptor 1KZN memiliki binding affinity yang lebih kecil dibandingkan senyawa pembanding yaitu isoniazid sebesar -6,89 kkal/mol.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here