z-logo
open-access-imgOpen Access
Aplikasi Bunga Bank Menurut Teori Double Movement Fazlur Rahman dalam Kajian Hukum Islam Kontemporer
Author(s) -
Neni Hardiati,
Sofian Al Hakim
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal indonesia sosial sains
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
eISSN - 2723-6692
pISSN - 2723-6595
DOI - 10.36418/jiss.v2i1.145
Subject(s) - humanities , political science , philosophy
Abstrak: Penelitian ini bertujuan mengenai Hukum dasar yang di pakai oleh Fazlur Rahman mengenai riba berasal dari Al-Qur'an dan hadist, namun beliau tidak menyamakan bunga dan riba yang tidak ada dalilnya dalam Al-Qur'an dan hadist yang beliau kemukakam tentang bunga bank. Beliau hanya mencerminkan dari sisi moral dan etika saja, tanpa melihat di zaman sekarang tanpa melihat dari legal formal dalam hukum Islam. Menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan yuridis normatif menggunakan studi kepustakaan. Sehingga dengan metode tersebut dapat digali nilai-nilai filosifis dalam pengembangan ekonomi Islam dalam status hokum bunga bank. hasil penelitian, Rahman menyimpulkan bahwa suatu system ekonomi sebenarnya dapat disusun dengan menghapuskan bunga bank, akan tetapi keadaan masyarakat Sehingga opini beliau hukum tentang bunga bank lemah dan tidak dapat dijadikan acuan sebab tidak sesuai dengan prinsip Al-Qur'an dan hadist.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here