z-logo
open-access-imgOpen Access
PENYULUHAN TENTANG SENAM LANSIA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS TIDUR PADA LANSIA POSYANDU SEHATI DESA PAUH MENANG
Author(s) -
Reda Alfiani Lukmana,
Arif Pristianto,
Suparno Suparno
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal pengabdian masyarakat multidisiplin
Language(s) - Slovenian
Resource type - Journals
ISSN - 2614-7106
DOI - 10.36341/jpm.v4i1.1501
Subject(s) - medicine , physical therapy
Lanjut usia adalah orang yang sistem-sistem biologisnya mengalami perubahan-perubahan struktur dan fungsi sehingga mempengaruhi status kesehatannya. Seiring perubahan usia, tanpa disadari juga pada orang lanjut usia akan  mengalami perubahan-perubahan fisik, psikososial dan spiritual. Salah satu perubahan tersebut adalah perubahan kualitas tidur. Kemampuan fisik yang menurun juga menyebabkan perubahan kualitas tidur pada lansia. Tujuan dari program ini adalah peningkatan kualitas kesehatan bagi lansia dengan melakukan senam lansia secara rutin, sehingga lansia dapat bermobilisasi secara optimal. Evaluasi keberhasilan program dilihat dari berjalannya kegiatan senam secara rutin dari kelompok lansia dan menurunnya gangguan tidur lansia.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here