z-logo
open-access-imgOpen Access
IMPLEMENTASI AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TATA SURYA PADA SD NEGERI SUDIMARA 5 CILEDUG
Author(s) -
Mochammad Ricky Andriyanto,
Purwanto Purwanto,
Dwi Achadiani
Publication year - 2021
Publication title -
skanika
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
ISSN - 2721-4788
DOI - 10.36080/skanika.v4i1.2128
Subject(s) - computer science
Tata surya merupakan bagian dari ilmu pengetahuan alam yang diajarkan di SD Negeri Sudimara 5 Ciledug, pembejalaran tentang tata surya masih menggunakan cara tradisional berupa buku, pembejalaran ini menjadi kurang menarik, sehingga perlu dibuat inovasi baru dalam media pembelajarannya, salah satu nya dengan menerapkan teknologi augmented reality berbasis Android, dengan metode marker based tracking. Aplikasi ini memiliki fitur memunculkan planet-planet dalam bentuk tiga dimensi dari masing-masing marker yang ada. Teknologi augmented reality dapat diimplementasikan dengan baik pada aplikasi pembelajaran tentang tata surya berbasis Android sehingga mampu meningkatkan minat belajar murid pada SD Negeri Sudimara 5 Ciledug.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here