Open Access
Customer Switching Behavior dalam Membeli Batik dari UKM
Author(s) -
Intan Permana
Publication year - 2019
Publication title -
business innovation and entrepreneurship journal
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
ISSN - 2684-8945
DOI - 10.35899/biej.v1i1.4
Subject(s) - humanities , physics , computer science , art
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis customer switching behavior dalam membeli batik dari UKM . Desain penelitian ini adalah cross sectional, menggunakan pendekatan deskriptif dengan metode explanatory survei. Unit analisis konsumen sebanyak 106 orang. Pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik deskriptif dengan menggunakan distribusi frekuensi. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan analisis deskriptif, didapatkan hasil bahwa customer switching behavior berkatagori baik. Perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya adalah terletak pada variabel independen, yaitu layanan purna jual pada produk otomotif, serta menggunakan teori atau referensi yang berbeda dengan peneliti sebelumnya.