
Ekstrak Pollen Kurma (Phoenix dactylifera L) Sebagai Terapi Infertilitas Pada Pria
Author(s) -
Devi Rahmadiani
Publication year - 2021
Publication title -
sandi husada : jurnal ilmiah kesehatan/jurnal ilmiah kesehatan sandi husada
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2654-4563
pISSN - 2354-6093
DOI - 10.35816/jiskh.v10i1.501
Subject(s) - traditional medicine , mathematics , medicine
Pengantar; Infertilitas merupakan salah satu masalah yang dihadapi pasangan yang ingin memiliki keturunan. Infertilitas dalam setahun terjadi sebanyak 15% pada pasangan yang mengharapkan kehamilan. Tujuan; menganalisis bahwa kandungan antioksidan pada DPP dapat menangkal radikal bebas dan mencegah terjadinya stress oksidatif. Metode; analisis dilakukan dengan metode systematic literature review dengan menelaah, mengidentifikasi, mengkaji, dan menyajikannya. Hasil; ditemukan berbagai penelitian yang menunjukkan bahwa ekstrak DPP memiliki efek untuk mencegah dan mengobati kemandulan. Kesimpulan; bahwa adanya penurunan kualitas sperma akibat peningkatan stress oksidatif akibat ketidakseimbangan antioksidan dan radikal bebas