z-logo
open-access-imgOpen Access
KEPUTUSAN INVESTASI PADA USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH
Author(s) -
Winston Pontoh,
Novi Swandari Budiarso
Publication year - 2020
Publication title -
the studies of social sciences/the studies of social sciences
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2686-3111
pISSN - 2686-3103
DOI - 10.35801/tsss.2020.2.1.27583
Subject(s) - business administration , business , humanities , art
Aktivitas investasi merupakan faktor penting dalam mengembangkan sebuah usaha bisnis yang dijalankan. Aktivitas investasi yang dilakukan pada umumnya dihasilkan dari keputusan investasi yang mempertimbangkan berbagai faktor. Pelaku UMKM secara umum sering tidak memperoleh pengetahuan dan informasi yang cukup dalam menjalankan kegiatan manajerial terkait dengan keputusan investasi. Penerapan ipteks dalam melakukan keputusan investasi menggunakan metode nilai waktu sekarang atau present value method (NPV). Metode ini diharapkan pelaku UMKM dapat memperoleh pemahaman terkait keputusan investasi sehingga dapat mempertahankan keberlanjutan bisnisnya.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here