z-logo
open-access-imgOpen Access
Penerapan Fuzzy Logic untuk Menentukan Minuman Susu Kemasan Terbaik dalam Pengoptimalan Gizi
Author(s) -
Auliah Khoirun Nisa,
Muhammad Abdy,
Ahmad Zaki
Publication year - 2020
Publication title -
jmathcos/jmathcos (journal of mathematics, computation, and statistics)
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2721-0863
pISSN - 2476-9487
DOI - 10.35580/jmathcos.v3i1.19902
Subject(s) - fuzzy logic , mathematics , humanities , computer science , artificial intelligence , art
Penelitian terapan ini bertujuan untuk membangun model Penentuan Minuman Susu Kemasan Terbaik dengan variabel pertimbangan adalah harga dan nutrisi. Langkah-langkah yang digunakan pada penelitian ini yaitu fuzzifikasi, penentuan aturan fuzzy, inferensi fuzzy dengan metode mamdani, dan defuzzifikasi. Data yang digunakan adalah data yang diambil dari survey langsung di lapangan yang dilakukan oleh peneliti di salah satu supermarket di makassar. Hasil dari penelitian ini adalah susu kemasan sampel 16 yang menjadi susu kemasan yang paling cocok untuk direkomendasikan kepada masyarakat karena memiliki nutrisi tinggi dan harga yang terjangkau.Kata Kunci: Fuzzy logic, Mamdani, Susu, Harga, Nutrisi This applied research aims to build a model of determining the best packaged milk with consideration variables are price and nutrition. The steps used in this research are fuzzification, fuzzy rule determination, fuzzy inference with mamdani method, and defuzzification. The data used are data taken from direct field surveys conducted by researchers in one of the supermarkets in Makassar. The results of this study is sample 16 packaged milk which is the most suitable packaged milk to recommended because it has high nutrition and affordable prices.Keywords: Fuzzy logic, Mamdani, Milk, Price, Nutrition

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here