z-logo
open-access-imgOpen Access
Miskonsepsi pada Materi Aljabar Siswa Kelas VIII SMP
Author(s) -
Najmawati Azis,
Suradi Tahmir,
Ilham Minggi
Publication year - 2020
Publication title -
issues in mathematics education (imed)
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2685-8592
DOI - 10.35580/imed15329
Subject(s) - psychology , mathematics education , class (philosophy) , general education , humanities , philosophy , epistemology
Penelitian bertujuan untuk mendeskripsikan miskonsepsi siswa kelas VIII dalam menyelesaikan soal pada materi aljabar. Untuk mengidentifikasi terjadinya miskonsepsi dalam penelitian ini, menggunakan CRI (Certaninty of Respon Index) yaitu ukuran tingkat keyakinan/kepastian reposnden dalam menjawab setiap soal yang diberikan. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu tes diagnostik yang dilengkapi dengan kriteria CRI dan wawancara. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa beberapa jenis miskonsepsi yang teridentifikasi adalah (1) Siswa mengalami miskonsepsi konsep terkait definisi variabel dan koefisien, (2) Siswa mengalami miskonsepsi hitung terkait pengoperasian suku-suku sejenis, (3) Siswa mengalami miskonsepsi tanda terkait konstanta, dan (4) Siswa mengalami miskonsepsi terjemahan terkiat koefisien. Kata Kunci: miskonsepsi, kosep pada materi aljabar, metode CRI This research aimed to describe the misconception of class VIII students to solving questions in algebra material. To identify the occurrence of misconceptions in this study, using CRI (Certaninty of Respon Index) was a measure the level of confidence / certainty of respondent in answering each question (problem) given. The instrument data collection technique used was a diagnostic test with CRI criteria and interview. The research result concluded that several types of misconception indetified were (1) Student experienced concept misconception related to definition of variableand coefficient, (2) Student experienced count misconception related to the operation of like terms, (3) Student experienced sign misconception related to constant and (4) Student experienced translation misconception related to coefficient. Keywords: misconception, concepts on algebra material, CRI method

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here